Mengungkap Cerita Tangkuban Perahu, Asal-Usul Gunung Ikonik di Jawa Barat
Cerita Tangkuban Perahu merupakan salah satu legenda yang terkenal di Indonesia, khususnya di daerah Jawa Barat. Legenda ini menceritakan kisah asal mula terbentuknya Gunung Tangkuban Perahu, gunung berapi yang berada sekitar 30 km di utara Kota Bandung. Keindahan dan keunikan bentuk gunung ini, yang menyerupai perahu terbalik, semakin memperkuat daya tariknya di kalangan wisatawan dan … Baca Selengkapnya